Search This Blog

Backup Konfigurasi Mikrotik Ke Gmail

Kali ini saya membahas bagaimana cara membuat backup konfigurasi mikrotik ke email Gmail.

Oke langsung saja kita peraktekan :

PERTAMA :  

Buat email account GMAIL (kalau ini nggak usah diajarin aja pasti dah tahu)


KEDUA :

Buat script backup

/system script
add name=backup source="\
    /system backup save name=mikrotik\r\
    \n/tool e-mail send from=emailanda@gmail.com to=emailanda@gmail.co\
    m subject=\"mikrotik.backup\" body=mikrotik file=mikrotik.backup ser\
    ver=74.125.43.109:587 tls=yes user=emailanda@gmail.com password=password email"



add name=backup2 source="\
    /export file=mikrotik\r\
    \n/tool e-mail send from=emailanda@gmail.com to=emailanda@gmail.co\
    m subject=\"mikrotik.rsc\" body=mikrotik.rsc file=mikrotik.rsc ser\
    ver=74.125.43.109:587 tls=yes user=emailanda@gmail.com password=password email"

 KETIGA : 

Buat Schedulernya

/system scheduler
add comment="" disabled=no interval=1d name=backup on-event=backup \
    start-date=jan/01/1970 start-time=03:00:00
add comment="" disabled=no interval=1d name=backup2 on-event=backup2 \
    start-date=jan/01/1970 start-time=03:00:00

KEEMPAT :  

Cek Email anda, sudah masuk apa belum? kalau sudah, anda bisa tidur dengan tenang...mau server anda besok hancur seperti apapun, anda masih punya backup konfigurasi yang selalu update setiap harinya. Ada kesalahan konfigurasi? anda tinggal download saja file backup-an hari sebelumnya...:)) Jadikan hari anda lebih tenang dengan berinteraksi dengan keluarga dan teman-teman.
Selamat Tidur.

Arikel Lainnya :
Backup Konfigurasi Mikrotik Dengan Winbox
Backup Setting Mikrotik
Backup Setting Mikrotik Winbox
Backup Setting Mikrotik RSC
Backup Setting Mikrotik Warnet
BackupKonfigurasi Di Mikrotik
BackupKonfigurasi  Router Mikrotik
Pengiriman File Auto Backup Konfigurasi Mikrotik Via Email
Backup Setting Mikrotik Via Terminal

Previous
Next Post »

No comments:

Post a Comment

 

Translate

Search

Archives